Indonesia Butuh Revolusi

68th usia demokrasi indonesia [minggu depan sudah 69th],

ada awal ada pula akhir,,
karena demokrasi bukanlah satu-satunya bentuk pemerintahan,,

ada sebuah wacana,
indonesia tidak akan bisa "sembuh", jika beberapa tahun kedepan tidak terjadi revolusi,,
revolusi indonesia kedepan sifatnya menjadi "wajib", hal ini dikarenakan ending dari "ulah" demokrasi itu sendiri,,
korupsi, kekacuan politik, hukum lemah dan lain sebagainya,,
negara-negara lain penganut demokrasi pun juga akan mengalami hal yang serupa,,

adakah solusi lain selain REVOLUSI???
sebuah yang terkesan angker tersebut seakan menjadi momok menyeramkan,,

dalam teori kepemerintahan dikenal "Siklus Polybios" sebuah siklus/perputaran bentuk pemerintahan, yang akan terus dan terus berputar dari
>>> Monarki→Tirani→Aristokrasi→Oligarki→Demokrasi→Okhlokrasi→Monarki

[demokrasi sekarang sedang kita jalani] >>> Pada masa pemerintahan
okhlokrasi penuh dengan kekacauan, kemudian muncul seseorang yang kuat dan berani merebut pemerintahan,, Pada akhirnya bentuk pemerintahan okhlokrasi kembali dipegang satu orang dan menjadi monarki,,

adakah solusi lain selain REVOLUSI???
semoga Tuhan ikut andil didalam menyembuhkan bangsa ini...


ipungsweettenan@27122013

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sinau Mati

PENGETAHUAN KARAWITAN